Sabtu, 01 Februari 2014

Cara mempartisi hardisk

     Berikut ini adalah cara membuat partisi hardisk tanpa masuk booting ikutilah langkah langkah berikut ini 
  1. langkah pertama kalian biasa mengeklik >>Start 

  2.  Kemudian setelah klik Start kalian bisa arahkan kursor ke  >>> Computer

  3. Kemudian klik kanan pada Computer dan pilih Manage

  4.  Setelah kalian pilih Manage kemudian pilih >>> Disk Management

  5. Pilihlah memori anda yang banyak  kapasitasnya untuk membaginya, kami memilih Disk E sebagai contoh:

  6. Klik kanan Pada Disk E yang bernama Games kemudian pilih Shrink Volume
  7. Lalu kalian bisa mengisi "Enter the amount of space to shrink in MB" aku mengisi 30000MB saja untuk keperluan pribadiku

  8. Muncul Free Memori berwarna hitam di sebelah kanan tengah itu adalah memori yang telah saya buat, kemudian klik kanan pilih New Simple Volume
  9. Di New Simple Volume Wizard kemudian kalian klik next untuk melanjutkan

  10. Dan muncul kapasitas yang saya buat tadi jadi kalo kalian ingin memberi setengah kapasitas memori tinggal di bagi 2, saya memberi semua kapasitas yang saya buat tadi dan lanjutkan pilih next

  11. Pilih huruf disk kesukaanmu kalo saya pilih Huruf L dan kemudian pilih next

  12. Kasih nama disk yang kalian buat tadi, kalo saya memberi nama New Volume agar original, bila sudah pilih next

  13. lalu jadilah tambahan memori yang anda buat tadi,
  14. Kaliian bisa mengeceknya sendiri di File Eksplorer

    kalian selamat mencoba cara mempartisi hardisk tanpa booting dan selamat mencoba sekian dari saya dan terima kasih